PIS Hadiri High Level Meeting di Markas PBB Dukung Bisnis Maritim Berkelanjutan Global

IMG 20230921 WA0037
120x600
a

Seperti diketahui, UNGC merupakan organisasi PBB yang fokus mendorong para anggotanya untuk menerapkan bisnis yang berkelanjutan sesuai dengan prinsip Sustainable Development Goals (SDG’s).

PIS resmi menjadi anggota UNGC sejak Februari 2023 dan telah menjalankan sejumlah program yang sejalan dengan prinsip SDG’s, termasuk dengan tanggung jawab sosial yang menjaga kelestarian laut.

Komitmen bisnis berkelanjutan PIS di antaranya adalah dengan kehadiran VLGC Amaryllis yang merupakan salah satu kapal tanker gas terbesar di dunia, dan kapal pertama berbahan bakar ganda di Indonesia dan Pertamina. Pengoperasian kapal ini sekaligus mampu mengurangi emisi hingga sebesar 12 ribu ton per tahun.

“Selain sisi operasional, PIS juga memiliki program menjaga kelestarian laut dengan membantu pemerintah dalam konservasi ikan hiu paus atau whaleshark, yang berperan besar dalam ekosistem laut,” tambah Yoki.

r
Lihat Juga :  PLN Icon Plus dan PLN ULP Siak Bersinergi dalam Pemasaran Produk

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

f j