DPR Dorong  Kementan Lebih Fokus Pada Tata Kelola Pertanian Dan Mensejahterakan Para Petani

DPR Dorong  Kementan Lebih Fokus Pada Tata Kelola Pertanian Dan Mensejahterakan Para Petani
Anggota Komisi IV DPR RI, Haerudin Amin
120x600
a

Karena itu, ia memandang, perlu ada solusi kongkret untuk mengatasi persoalan tersebut dengan cara menyusun roadmap pangan dengan baik dan konsisten.

“Kita berharap ini serius dan punya roadmap yang jelas. Karena roadmap itu dari mulai tanam sampai pengendalian harga. Petani wajib untung,” kata dia.

Lebih lanjut, wakil rakyat asal Dapil Jawa Barat XI (Garut, Tasikmalaya, dan Kota Tasikmalaya) ini juga mengingatkan pemerintah untuk dapat memberikan jaminan ketersediaan pangan dengan mudah bagi seluruh lapisan masyarakat Indonesia di seluruh pelosok negeri.

Ditegaskan Haeruddin, jaminan ketersediaan stok kebutuhan pangan, seperti beras dan lainnya harus disertai dengan stabilitas harga yang murah.

“Keterjaminan (kebutuhan) sebuah bangsa itu tanggung jawab negara,” kata Haeruddin

r
Lihat Juga :  DPR Sambut Positif Wacana Kepesertaan BPJS Kesehatan Jadi Syarat Wajib SKCK

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *