Kunjungan Singgah Sahur, Gubernur Mahyeldi Serahkan Bantuan Bedah Rumah Senilai Rp32,5 Juta

Kunjungan Singgah Sahur, Gubernur Mahyeldi Serahkan Bantuan Bedah Rumah Senilai Rp32,5 Juta
Gubernur SUmbar Mahyeldi menyerahkan bantuan bedah rumah bersamaan dengan kegiatan Singgah Sahur disalah satu rumah warga di Kabupaten Solok.
120x600
a

Otonominews.id Gubernur Sumatra Barat dalam kunjungan sahur bersama warga, ke salah satu rumah warga di kabupaten Solok. Tepatnya kediaman warga bernama Hatta Yandri (57) dan Mainov Riza (40) warga kurang mampu di Nagari Jawi-Jawi.

Pada kesempatan sigggah Sahur itu, Senin (28/03/2024), Gubernur lantas menyerahkan bantuan pembangunan rumah bagi keluarga tersebut senilai total Rp32,5 juta.

Gubernur menyatakan turut prihatin atas kondisi keluarga Hatta Yandri, yang hingga saat ini masih menetap di rumah milik saudara yang tidak cukup layak. Ditambah lagi, kondisi Hatta Yandri selaku kepala keluarga, yang sudah tujuh tahun mengidap penyakit stroke, jantung, dan gula, yang membuatnya hanya bisa beraktivitas di rumah.

“Kita sengaja mengunjungi kediaman Pak Iyan ini untuk singgah sahur. Ini program rutin kita di , sekalian untuk menyalurkan bantuan bedah rumah kepada warga,” ucap .

r
Lihat Juga :  Buka Musrembang, Pj Heru Tekankan Pembangunan NCID dan Pengembangan Kawasan Wisata di Jakarta Utara

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

f j