JAKARTA, Otonominews.id – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mencatat sebanyak 3 Rukun Tetangga (RT) dan 23 ruas jalan di Jakarta tergenang banjir hingga ketinggian 40 cm.
Genangan air tersebut terjadi akibat hujan dengan intensitas ringan hingga lebat yang mengguyur sebagian wilayah Jakarta pada Jumat, 22 Maret 2023 dini hari. Adapun data wilayah terdampak sebagai berikut:
23 Ruas Jalan yang tergenang air hingga ketinggian 40 Cm tersebut adalah:
1. Jl. Beulevard Raya, Kel. Kelapa Gading Barat, Kec. Kelapa Gading, Jakarta Utara Ketinggian: 20 cm.
2. Jl Biru Laut Kel. Kelapa Gading Timur, Kec. Kelapa Gading, Jakarta Utara Ketinggian: 20 cm.
3. Jl Raya Gading Indah, Kel. Pegangsaan Dua, Kec. Kelapa Gading, Jakarta Utara Ketinggian: 30 cm.
4. Jl. Raya Hybrida, Kel. Pegangsaan Dua, Kec. Kelapa Gading, Jakarta Utara Ketinggian: 40 cm.
5. Jl. R.E Martadinata Kel. Tanjung Priok, Kec. Tanjung Priok, Jakarta Utara Ketinggian: 10 cm.
6. Jl Kapuk Raya RT 02 RW 03, Kel. Kapuk, Kec. Cengkareng, Jakarta Barat Ketinggian: 20 cm.
7. Jl Raya Yos Sudarso (Depan Walikota JU – kantor Kecamatan Tj. Priok), Jakarta Utara Ketinggian: 15 cm.
8. Jl Gading Griya Lestari I, Kel.Sukapura, Kec. Cilincing, Jakarta Utara Ketinggian: 10 cm
9. Jl Kramat Jaya Raya, Kel. Tugu Utara, Kec. Koja, Jakarta Utara Ketinggian: 15 cm.
10. Jl Taman Mangga, Kel. Tugu Utara, Kec. Koja, Jakarta Utara Ketinggian: 30 cm.
11. Jl.Mangga (sekitar RW.10), Kel. Tugu Utara, Kec. Koja, Jakarta Utara Ketinggian: 40 cm.
12. Jalan Agung Karya (Depan PT Dunex) , Kel. Sungai Bambu, Kec. Tanjung Priok Ketinggian: 20 cm.
13. Depan Rusun Embrio RT.019 RW. 04, Kel. Semper Barat, Kec. Cilincing Ketinggian: 15 cm.
14. Jl. Gereja Tugu Rt.08 Rw.06 (samping PLN), Kel. Semper Barat, Kec. Cilincing Ketinggian: 20 cm.