Pj Gubernur Kaltim Dorong Kemandirian Pangan melalui Laboratorium Kultur Jaringan

Pj Gubernur Kaltim Dorong Kemandirian Pangan melalui Laboratorium Kultur Jaringan
120x600
a

“Kita tidak bisa selamanya bergantung pada luar. Kita harus mencoba untuk memproduksi sendiri,” katanya.

Akmal juga mengapresiasi kehadiran Laboratorium Kultur Jaringan Bioreaktor yang dimiliki oleh Dinas Pangan TPH Kaltim melalui UPTD BBI TPH untuk memproduksi benih/bibit tanaman pangan dan hortikultura.

Menurut Akmal, kehadiran generasi muda yang terlibat dalam pengelolaan laboratorium sangat penting dan perlu didukung oleh para pemangku kepentingan terkait.

“Dukungan dari Ibu Kapusdik Pertanian dan Kementan untuk semangat generasi muda sangatlah penting bagi kita semua,” harapnya.

Akmal juga yakin bahwa bibit yang dihasilkan dari laboratorium UPTD BBI tanaman pangan dan hortikultura mampu memenuhi kebutuhan nasional.

“Dengan proyek seperti ini, pembibitan dapat diseminasi dengan lebih luas di Kaltim,” pungkasnya.

r
Lihat Juga :  Produksi Jagung dan Gabah Gorontalo Melimpah, Presiden: Bulog Segera Lakukan Penyerapan agar Harga Tidak Anjlok

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

f j