Rapat ini turut dihadiri oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup, Kepala Dinas Kominfo, Kepala Dinas Perhubungan, Kasat Pol-PP, Kakan KEMENAG , Camat Harau, Ketua MUI, Kabag Umum, Kabag , Protokoler, Kabag Kesra, serta seluruh Wali Nagari IKK. (Delfitra)
Pemkab Lima Puluh Kota Siapkan Ruang Terbuka Hijau Mustika Berlian Untuk Lokasi Shalat Hari Raya Idul Fitri 1445 H
