Alhamdulillah, Perayaan Idul Fitri NU dan Muhammadiyah Bersamaan

<i>Alhamdulillah</i>, Perayaan Idul Fitri NU dan Muhammadiyah Bersamaan
120x600
a

Kemudian pada tahap kedua sidang isbat digelar secara tertutup. Sidang ini hanya dihadiri terbatas secara fisik oleh perwakilan MUI, Komisi VIII DPR, menteri dan wakil menteri Agama.

Penetapan 1 Syawal 1445 H memadukan dua metode, yakni hisab dan rukyat. Kemenag selalu menggunakan dua metode ini untuk melengkapi satu dengan yang lain.

Sementara itu, telah menetapkan 1 Syawal 1445 Hijriyah jauh sebelum sidang isbat yang dilakukan pemerintah. Dengan memakai kriteria Wujudul Hilal untuk memutuskan, Muhammadiyah juga menetapkan Hari Raya jatuh pada 10 April 2024.

“InsyaAllah Muhammadiyah akan ber- pada 10 April 2024 dan tampaknya Idulfitri akan sama antara pemerintah dan Muhammadiyah,” ungkap ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir, Sabtu (6/4/2024).

Persamaan awal bulan Syawal ini berbeda dengan kondisi penentuan awal Ramadan 1445 H.

Kala itu, Muhammadiyah menetapkan bulan Ramadan jatuh pada 11 Maret, sedangkan Pemerintah-PBNU memutuskan bulan Ramadan jatuh pada 12 Maret.[***]

r
Lihat Juga :  Menag Yaqut Paparkan Persiapan Haji 2024 pada Raker Komisi VIII DPR RI

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

f j