Waspada! Selama Sepekan Kedepan Pesisir Utara Akan Alami Banjir Rob

Waspada! Selama Sepekan Kedepan Pesisir Utara Akan Alami Banjir Rob
BMKG keluarkan peringatan dini potensi banjir rob di wilayah pesisir Utara Jakarta/Foro: Instagram BBd DKI Jakarta
120x600
a

Kel. Pluit

  1. umlah: 3 RT
  2. Ketinggian: 10 s.d 50 cm
  3. Penyebab: Rob

Kel. Papanggo

  1. Jumlah: 1 RT
  2. Ketinggian: 10 cm
  3. Penyebab: Rob

Untuk diketahui, genangan terjadi mulai Selasa (4/6) 2024, pukul 19:45 WIB, genangan pertama kali terpantau di Kel. Papanggo dengan jumlah 1 RT, kemudian pada pukul 20.40 WIB genangan bertambah 3 RT di Kel. Pluit. Sehingga total genangan menjadi 4 RT atau 0.013% dari 30.772 RT yang ada di wilayah .

Kemudian, genangan 4 RT bertahan hingga Rabu (5/6) 2024, pukul 00.00 WIB, kemudian pada Rabu (5/6) 2024, Pukul 01.00 WIB genangan mengalami penurunan menjadi 1 RT atau 0.003% dari 30.772 RT yang ada di wilayah DKI .Genangan yang tersisa bertahan hingga pukul 06.00 WIB.

Berdasarkan hasil konfirmasi dari Tim TRC dilapangan penyebab lamanya genangan di RT 10 Kel. Pluit disebabkan adanya sumbatan, jalan yang tidak merata dan cekung. Situasi saat ini hingga Rabu (05/06) 2024, pukul 06.30 WIB seluruh genangan di wilayah DKI Jakarta sudah surut. (Mga)

r
Lihat Juga :  Pemprov Gelar Rakor Bersama BMKG Antisipasi Bencana Dan Kesiapan Pemilu

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *