Minta Doa Ratusan Anak Yatim, Kadin DKI Berharap Musrov Mendatang Dapat Berjalan Sukses

Minta Doa Ratusan Anak Yatim, Kadin DKI Berharap Musrov Mendatang Dapat Berjalan Sukses
Kadin DKI Beri Santunan Anak Yatim Sebagai Bentuk Kepedulian Para Pengusaha/Foto: Otonominews
120x600
a

JAKARTA, OTONOMINEWS.ID – Kamar Dagang dan Industri (Kadin) DKI Jakarta memberikan santunan kepada ratusan anak yatim/piatu di Masjid Rahman Hakim Universitas Indonesia (UI) Salemba, Jakarta Pusat, Sabtu (27/7/2024).

Kegiatan ini pun dihadiri langsung Ketua Umum Kadin DKI Diana Dewi.

Selain santunan, kegiatan yang bertema “Menebar Kebaikan, untuk menggapai Kesuksesan” ini juga mengharapkan doa dari anak-anak yatim/piatu ihwal pencalonannya kembali Diana Dewi sebagai Ketua Umum Kadin DKI. Terlebih, kini ada 15 asosiasi yang akan menjadi anggota Kadin.

Diana Dewi mengatakan, ada sebanyak 111 anak yatim/piatu yang diberikan santunan oleh Kadin DKI sebagai bentuk kepedulian para pengusaha.

“Ini sebagai bentuk kepedulian para pengusaha bukan hanya kepada anak yatim, tetapi dengan teman-teman yang membutuhkan,” kata Diana.

Selain itu, Diana mengatakan pihaknya optimis bahwa DKI Jakarta siap menjadi Kota Global usai tak menyandang status ibu kota dan berganti nama menjadi Deerah Khusus Jakarta (DKJ)

r

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

f j