Ketum IKAPPI: Keberadaan Kemenko Pangan di Kabinet Prabowo Membuat Pedagang Pasar Optimis

Ketum IKAPPI: Keberadaan Kemenko Pangan di Kabinet Prabowo Membuat Pedagang Pasar Optimis
Zulkifli Hasan ketika menerima penghargaan kategori "Tokoh Pemberdaya Pasar Domestik" dalam acara detikcom Awards 2024, Kamis (17/10/2024). Saat itu dia masih menjabat sebagai Mendag di Kabinet Jokowi/Humas Kemendag.
120x600
a

“Beberapa komoditas yang penting untuk dijaga adalah beras, komoditas-komoditas pangan lainnya sayur mayur harus ada pemetaan wilayah produksi sehingga kita mendapatkan produksi yang maksimal,” ujar Mansuri.

Ikatan Pedagang Indonesia juga siap menyumbangkan pemikiran berkontribusi untuk bangsa dan negara dalam pemerintahan Presiden Prabowo ke depan.

“Kami mendorong agar pedagang pasar optimis menyambut pemerintahan baru dan mengawal proses kebijakan yang akan dilakukan ke depan,” katanya.

“Kami juga memohon kepada pemerintah agar terus mengawal, menjaga agar pedagang pasar yang terus menurun karena kondisi global dapat terjaga oleh kebijakan-kebijakan yang nyata ke depan,” tambah Masuri.[zlj]

r
Lihat Juga :  IKAPPI Minta Jangan Takuti Pedagang Kecil dengan Razia Barang Impor Ilegal, Tapi Berikan Perlindungan dan Edukasi 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *