Pemprov Sumbar Perkuat Kinerja Tim Penyusunan Renja 2025

Tim Penyusunan Rencana Kerja Ujung Tombak dalam Implementasi

Pemprov Sumbar Perkuat Kinerja Tim Penyusunan Renja 2025
Tim Penyusunan Rencana Kerja (Renja) Setdaprov Sumbar.
120x600
a

Bukittinggi, otonominews.id – Kepala Biro Administrasi Pimpinan (Adpim) Sekretariat Daerah Provinsi (Setdaprov) Sumatera Barat (), Mursalim, menekankan perlunya peningkatan kualitas dan efektivitas kerja Tim Rencana Kerja Sumbar tahun 2025.

Hal tersebut di sampaikan saat membuka rapat penyusunan Renja Setdaprov Sumbar 2025 di Ruang Rapat Istana Bung Hatta, Bukittinggi, Kamis (25/01/2024).

Mursalim menyebut kualitas dan efektivitas kerja tim Renja merupakan langkah krusial dalam memastikan tercapainya tujuan pembangunan dan pelayanan yang optimal kepada masyarakat.

r
Lihat Juga :  Panas! Pemkab Solok Sanggah Dalih Gubernur Mahyeldi Tak Laporkan Bupati Epyardi ke Kemendagri

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *